LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) MENGENAL ALAT-ALAT LABORATORIUM IPA

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)
MENGENAL ALAT-ALAT LABORATORIUM IPA
NAMA DAN NO ABSEN |
|
NILAI |
KELAS |
|
Sebutkan nama alat dan kegunaan alat-alat laboratorium IPA sesuai kolom yang kosong!
NO |
GAMBAR ALAT |
NAMA ALAT |
KEGUNAAN |
1 |
|
|
Untuk mengukur volume larutan/cairan kimia. |
2 |
|
Gelas Kimia/beaker glass |
|
3 |
|
|
Mencampur dan menyimpan zat cair. |
4 |
|
Labu Ukur |
|
5 |
|
Tabung Reaksi |
|
6 |
|
|
Tempat/penyangga tabung reaksi. |
7 |
|
Corong gelas |
|
8 |
|
Cawan petri |
|
9 |
|
|
Penutup gelas kimia ketika tengah proses pemanasan sampel (penguapan). Sebagai tempat untuk mengeringkan padatan dalam desikator. Sebagai tempat benda yang tengah berada dalam proses pengamatan. Sebagai tempat untuk menyimpan bahan yang akan ditimbang. |
10 |
|
Pengaduk |
|
11 |
|
Pipet tetes |
Memindahkan cairan dalam jumlah yang sangat kecil yaitu berupa tetesan. |
12 |
|
|
Memanaskan larutan |
13 |
|
Kaki tiga |
|
14 |
|
|
Menahan beaker dan labu ketika proses pemanasan menggunakan pemanas bunsen atau pemanas spiritus. |
15 |
|
|
Digunakan sebagai alas pemanasan diatas 100 derajat celcius. |
16 |
|
Penjepit tabung reaksi |
|
17 |
|
|
Menghancurkan atau menghaluskan suatu bahan atau zat yang masih bersifat padat atau kristal. |
18 |
|
Plat tetes |
|
19 |
|
Mikroskop |
|
20 |
|
|
Mengukur suhu larutan/benda. |
21 |
|
|
Menimbang zat-zat yang akan digunakan dalam reaksi. |
22 |
|
|
Menyangga buret dalam titrasi atau untuk menyangga gelas kimia atau tabung reaksi saat pemanasan. |
23 |
|
|
Berbentuk seperti cawan yang digunakan untuk menampung senyawa kimia pada proses pemanasan yang menggunakan temperatur yang sangat tinggi. |
24 |
|
|
Untuk mengambil obyek / bahan kimia yang bersifat padat (serbuk) serta seringkali digunakan untuk mengaduk pada proses pembuatan larutan kimia. |
25 |
|
Jangka sorong |
|
Buku paket hal 11 no 2
a. batang pengaduk dengan spatula
Batang pengaduk dan spatula. Persamaan Batang pengaduk dan spatula adalah Batang pengaduk dan spatula sekilas terlihat sama-sama memiliki bentuk yang lurus panjang seperti stik. Beda lainnya yaitu batang pengaduk tidak dapat mengambil media sedangkan spatula dapat mengambil media
b. gelas kimia dan labu erlenmeyer
Gelas kimia adalah tempat untuk melarutkan zat yang tidak butuh ketelitian tinggi. Sedangkan labu Erlenmeyer adalah labu gelas laboratorium yang berfungsi untuk menampung larutan titrasi yang akan ditetapkan normalitasnya.
c. Kawat kasa dan segitiga porselen
Perbedaan: Kawat kasa berfungsi untuk menyangga gelas kimia ketika dipanaskan di atas bunsen, sedangkan segitiga porselen berfungsi untuk menyangga wadah bahan-bahan yang dipanaskan di atas kaki tiga. Persamaan: Sama-sama berfungsi sebagai penyangga.
d. Tabung reaksi dan cawan penguap
Persamaannya adalah sebagai wadah zat yang direaksikan, perbedaannya adalah tabung reaksi untuk larutan sedangkan cawan penguap untuk zat yang tidak mudah menguap. perbedaan a. Tabung reaksi digunakan dalam reaksi berbasis larutan, sedangkan cawan penguap digunakan dalam reaksi bahan yang tidak mudah menguap.